Postingan

Menampilkan postingan dengan label Prof. paiman Raharjo

Prof. Paiman Raharjo Sumbang 1 Bus Besar untuk Mudik Gratis Perantau Klaten di Jabodetabek

Gambar
Prof. Paiman Raharjo(Wamendes) Bersama Ketua PWK dalam sebuah acara di Klaten Profesor Paiman Raharjo, seorang tokoh terkemuka dari Klaten yang kini menjabat sebagai Wakil Menteri Desa Republik Indonesia, telah menunjukkan kepeduliannya terhadap warga Klaten yang kurang mampu dengan menyumbangkan satu unit bus untuk program mudik gratis bagi para perantau Klaten di Jabodetabek. Pada tanggal 21 Maret 2024, beliau secara pribadi mengirimkan pesan melalui Whatsapp kepada Ketua Paguyuban Warga Klaten (PWK), Supriyanto, untuk menyatakan niat baiknya. Dalam pesan tersebut, beliau menyampaikan, "Yth bapak ketua PWK, mohon ijin dan maaf, berikut partisipasi saya untuk tambahan armada mudik warga klaten. Terima kasih, wassalam." Peserta mudik Gratis di Bus Bantuan Selanjutnya, Profesor Paiman Raharjo menyumbangkan uang sebesar Rp. 15.000.000,- melalui transfer untuk menyewa bus yang akan digunakan untuk perjalanan menuju Jakarta-Klaten bagi para pemudik. Tindakan beliau ini menunjukka...